Pages

Wednesday, July 17, 2019

Mengamati Gaya Belajar Anak Hari Ke-7

Sejak beberapa bulan yang lalu, depan komplek rumah kami ada warung sate kambing. Menunya macem-macem olahan kambing. Tapi yang paling sering kami pesen, sate dan tongseng kambing. Enak deh... menjadi penyelamat si saat aku tidak masak, atau saat ada tamu yang tiba-tiba berkunjung di jam-jam makan๐Ÿ˜. Selain itu, anak-anak pun suka makan sate kambing. Dan karena deket, aku bisa minta tolong anak-anak buat beli. Gimana ga makin enak kan hidup hamba?๐Ÿ˜Œ๐Ÿ˜Œ

Yang sering aku andalkan dalam membeli sate di warung depan adalah Kakak Athar. Aku cukup menyebutkan pesanan dua kali, Kakak Athar bisa mengulang dengan benar dan bisa menghitung berapa harganya๐Ÿ˜๐Ÿ˜. 

Merah Itu Aku
Jogja, 17 Juli 2019

No comments:

Post a Comment