Berita tentang perpanjangan masa tanggap darurat Covid 19 untuk Jogja dan sekitarnya sudah dikeluarkan. Dari yang awalnya sampai tanggal 29 Mei 2020, diperpanjang sampai 30 Juni 2020. Wacana new normal untuk wilayah Jogja dan sekitarnya, tampaknya tidak akan terjadi dalam waktu dekat. Ya sudahlah...untuk kebaikan bersama, mari kita sabar-sabar dulu😌.
Hari kesekian berada di rumah, aku sudah...
Beberapa Kegiatan yang Kembali Dilakukan Saat Pandemi Covid 19
Continue reading Beberapa Kegiatan yang Kembali Dilakukan Saat Pandemi Covid 19